Lensa Flo-Kupang,NTT
Belajar di pagi hari nggak efektif, masa sih?
Belum lama ini viral di media sosial, muris sekolah di Nusa Tenggara Timur (NTT) masuk jam 5 pagi.
Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat meminta para siswa masuk sekolah jam 05.00 Wita. Nah, perlu kita ketahui setiap orang memiliki waktu belajarnya masing-masing, belajar paling efektif yakni antara jam 10.00 pagi hingga jam 14.00 siang, serta jam 16.00 sore hingga 21.00 malam. Sementara itu, waktu belajar paling tidak efektif adalah jam 04.00 pagi hingga jam 07.00 pagi.
Namun, belajar di masing-masing waktu juga memiliki manfaat masing-masing, yaitu;
Manfaat belajar pagi
Otak manusia cenderung tajam di pagi hari setelah bangun tidur, dan baik untuk ingatan. Selain itu, cahaya pagi juga baik untuk kesehatan tubuh.
Manfaat belajar sore hari
Ketika sore hari otak bakal mengintegrasikan informasi baru dengan apa yang sudah mereka ketahui. Selama waktu tersebut otak akan saling berkoneksi dan membuat informasi jadi lebih bermakna.
Manfaat belajar malam hari
Belajar saat malam akan meningkatkan kosentrasi karena minim gangguan.Tidur setelah belajar juga akan meningkatkan daya ingat.
sumber : Kompas.com, PSB Academy
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Katorang samua Basudara